Kampar Terbaik 1 Dalam Sertifikasi Nasional
1358 Views
Berdasarkan Penilaian Assesor, dalam Sertifikasi Penilai Analisis Dampak Lalu Lintas yang dilaksanakan di Bandung, pada tanggal 22-24 Maret 2017 memberikan kabar gembira untuk Kabupaten Kampar, dimana Kampar menjadi terbaik 1 yang diikuti oleh Kotawaringin Barat sebagai terbaik 2.
Adapun Assesor Direktorat Lalu Lintas Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan antara lain:
- Dari Kampar. Bapak, Yurisdian, S.Si.T, ST, S. IPem, M.Eng, M.Si.
- Dari Kotawaringin Barat. Bapak, Saeful Anwar, ST.