Briefing Persiapan Mikro Magang Taruna Poltekpel Malahayati Aceh

Bangkinang - Briefing Persiapan Mikro Magang Taruna Poltekpel Malahayati Aceh di pimpin langsung oleh  Kepala Dinas Perhubungan Kab. Kampar Drs. M. Amin Filda diwakili oleh Kabid Pengembangan dan Keselamatan Yurisdian, S.Si.T, ST, S.IPem, M.Eng, M.Si, Ph.D, di Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar, Kamis (28/4/2022).

Menindaklanjuti Surat Permohonan Direktur Kementerian Perhubungan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan Politeknik Pelayaran Malahayati, bertujuan untuk meningkatkan kemampuan softskill Taruna terutama dalam hal komunikasi, kolaborasi, berpikir kritis, kreatif dan untuk mendapatkan pengalaman kerja dan kesempatan untuk melengkapi pengetahuan melalui bimbingan dan supervise dari praktisi secara langsung maka dilaksanakan Mikro Magang Taruna. Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar telah menerima dan memberikan kesempatan kepada Taruna untuk melaksanakan Mikro Magang Taruna di Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar.


Gambar. Briefing Persiapan Mikro Magang Taruna Poltekpel Malahayati Aceh

Gambar. Briefing Persiapan Mikro Magang Taruna Poltekpel Malahayati Aceh

Untuk mendukung kelancaran Tugas Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar, Taruna Politeknik Pelayaran (Poltekpal) Malahayati Aceh akan berpartisipasi dalam Monitoring dan Evaluasi di Pos Pemantauan Bangkinang Kota.

Nama : Erwin Sholehan Oktaferianda

NIPD : 200802009

Jabatan : Taruna Tk.II (Madya)

Prodi : D.III Permesinan Kapal (Teknika)


Gambar. Taruna Erwin Sholehan Oktaferianda

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar. Taruna Erwin Sholehan Oktaferianda

Berikut Jadwal dan Lokasi Monitoring dan Evaluasi (Monev) Taruna:

Kepala Dinas Perhubungan Kab. Kampar diwakili oleh Kabid Pengembangan dan Keselamatan menyampaikan dimohon bantuan dan kerjasama dari seluruh Petugas Dishub untuk dapat saling membantu dan melengkapi tugas-tugas dilapangan.(DISHUB KPR/)
Jadwal dan Lokasi Monitoring dan Evaluasi (Monev) Taruna